LAMUNAN YANG INDAH
Pada malam khaul syaikh maulana maqdum ibrahim (sunan bonang),usai acara q sejenak melepas lelah di mushola,, Disela kerumunan bernuansa keheningan, mataku tertuju pada sosok wanita anggun berbaju putih jilbab putih,pandangannya tertunduk penuh pesona kesantunan,isyarat hati ingin mensudahi tatapan d0sa ini,namun tak kuasa pndanganku ingin terus menikmati keindahan yang Dia ciptakan,seketika itu lamunanku menyanjungnya betapa indah parasnya,sungguh anggun aura karisma muslimahnya...
Tak lama lamunanku pecah ketika q lihat dia hendak keluar dari bingkai pandanganku yang indah,dia melangkahkan kaki menuju tempat air penyuci hadast,q amati dia wudlu dan kmudian kmbali lagi...
Subhanallah..ketika orang2 terlelap dalam lelah dia mengambil tempat paling depan lalu menutupi tubuh indahnya dengan mukena..tak terasa bibir ini bergetar menyebut asmaNYA,bertasbih memujaNYA,.sungguh wanita yg abidah..q cermati takbirnya,rukuknya,sujudnya..me
Saat itu pula diri q yg biasznya malas sholat malam,kini termotifasi olehnya untuk menghadap
munajat kpdNYA,..
Masih teriringi lafadz tasbih di hati,q langkahkan kaki untuk wudlu,tapi baru sadar,q ingat bahwa q belum sahur maka q trlebih dahulu melakukan sunahku sahur..lalu wudlu,dan kmudian q hinakan diri sujud kpdNYA..
Dalam doaku q berbisik curhat (mencurahkan isi hati) kepada Sang Maha Mendengar
"Ya Allah,smoga Engkau selalu membimbing hamba untuk meperbaiki diri,karena q ingin memiliki pendamping hidup yg baik dan sholihah,dalam firmanMU,bhwa laki yg baik hanya untuk wanita yg baik pula....Begitu juga sebaliknya "..maka q sadar ya Robb,jika diriku menginginkan pelengkap tulang rusuk yg sh0lihah mk diriku jg harus sholih,oleh karna itu q mulai memperbaiki diri dan selalu muhasabatunnafsi..q memohon kpd Engkau Dzat yg maha pemberi hidayah bimbing selalu htq berrotasi dijalan syare'atMU.."
usai q berdoa kpdaNYA q kmbali ktmpat smula dan..astaghfirullah..pandangan
....
Jam 3 pagi berlalu,smua orang didalam mushola dikomando ntuk mengkosongkan mushola krna akan disucikan guna persiapan jamaah sh0lat subuh,si dia pun berjalan keluar,q mengikutinya namun tk kuasa hati mendekatinya krna memang q blm mengrti siapa dy,.tk lama kmudian seorang laki2 mendekatinya dan q liat mrka brcengkrama akrab..perasaan kecewa pun tk terhelakkan mskipun tk boleh ada dlm hati..
"mungkim dia suaminya"batinku langsung bergumam rada sengit..
"yach...kok cakepan diriku.!" nada s0mb0ng pun mendurjana dalam batin..hehehe..
Tak lama lelaki itu mmbawakan tas nya dan...pergi meninggalkan diriku dan lamunanku yg sangat fatamorgana...hufh...kok pergi sich..padahal cerpenku belum selai q ketik..bagaikan dalam film drama yg tamat ketika penasaran memuncak..
-al hirroh-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar